IstilahIstilah dalam Elektronika sering kita jumpai saat kita menekuni bbidang ilmu Elektronika ini. Seperti yang sobat pahami bahwa bidang ilmu Elektronika ini adalah bidang ilmu yang mempelajari tentang alat listrik yang di oprasikan menggunakan arus listrik lemah dengan cara mengontrol aliran arus elektron listrik dan partikel listrik melalui semi konduktor, termokopel, komponen-komponen elektronika, komputer dan lain sebagainya. Seperti yang sobat Elektronikaku temui dalam mempelajari ilmu elektronika, terkadang kita sering kali menemui Istilah--Istilah dalam Elektronika yang harus kita mengerti dan pahami artinya. Apalagi bagi siswa SMK jurusan tehnik Elektronika, seringkali istilah-istilah dalam Elektronika ini menjadi bahan ujian teori dalam ulangan.
Bukan hanya dalam ujian teori, terkadang istilah-istilah dalam elektronika ini tertwra dalam komponen dan rangkaian Elektronika. Memang terlalu banyak Istilah-Istilah dalam Elektronika ini untuk dihafal secara singkat. Namun ada beberapa istilah yang bila sobat Elektronikaku ingin terjun ke dunia Elektronika harus sobat ketahui dan hafal.
Istilah-Istilah dalam Elektronika ini juga biasanya ada dalam peralatan elektronik seperti pada;
Bukan hanya dalam ujian teori, terkadang istilah-istilah dalam elektronika ini tertwra dalam komponen dan rangkaian Elektronika. Memang terlalu banyak Istilah-Istilah dalam Elektronika ini untuk dihafal secara singkat. Namun ada beberapa istilah yang bila sobat Elektronikaku ingin terjun ke dunia Elektronika harus sobat ketahui dan hafal.
Istilah-Istilah dalam Elektronika ini juga biasanya ada dalam peralatan elektronik seperti pada;
- Televisi.
- Radio.
- Amplifier.
- Adaptor.
- Komputer.
- dan lain sebagainya.
Berikut ini ada beberapa Istilah-Istilah dalam Elektronika yang dapat sobat Elektronikaku hafalkan.
- Ampere adalah satuan tegangan listrik.
- Anoda adalah salah satu kaki dari komponen dioda.
- Bipolar adalah jenis tranasistor yang memliki dua polaritas yaitu basis-emitor dan basis--kolektor.
- Basis adalah salah satu kaki transistor.
- Coulomb adalah satuan muatan listrik yang dihitung setiap detik.
- Catoda adalah salah satu kaki komponen dioda.
- Dioda adalah salah satu komponen elektronika yang dibangun dengan bahan semi konduktor.
- Dioda brigde adalah dua buah dioda yang di cetak menjadi satu komponen, biasanya ditemukan dalam rangkaian penyearah gelombang penuh.
- Elektron adalah partikel yang merupakan bagian dari atom yang dapat bergerak antar satu atom ke atom lain. Gerakan loncatan elektron inilah yang nantinya membuat adanya aliran arus listrik.
- Emitor adalah salah satu dari kaki transistor.
- Farad adalah satuan dari kapasitor.
- Fet adalah salah satu jenis komponen transistor.
- Flip-flop adalah sebuah rangkaian digital yang mempunyai perhitungan (o-1) sering digunakan untuk lampu kelap-kelip.
- Frekuensi adalah banyaknya getaran yang terjadi dalam setiap detik.
- Foward adalah jalan arus satu arah dengan bias.
- Filter adalah penyaring.
- Herzt adalah satuan dari frekuensi.
- Inti ferit adalah inti sebuah trafo atau kumparan yang terbuat dari ferit.
- Inti besi adalah inti sebuah trafo atau gulungan yang terbuat dari lempeng besi.
- Induksi adalah proses elektromagnetik yang terjadi pada trafo atau kumparan,.
- Jumper adalah sistem menyambung sebuah jalur yang putus.
- Kondensator adalah salah satu kompon elektronika.
- Kopling adalah sistim kerja yang berfungsi meneruskan.
- Led adalah sebuah jenis lampu digital.
- Lcd adalah jenis sebuah layar monitor yang terbuat dari cairan yang termampatkan dalam dua buah mika transparan.
- Lilitan adalah gulungan kawat .
- Oscilator adalah pembangkit frekuensi tinggi.
- Ohm adalah satuan dari hambatan listrik.
- Resistor adalah salah satu komponen elektronika yang berfungsi untuk menghambat listrik.
- Relay adalah saklar yang bekerja dengan sistim magnetis.
- Remot adalah alat pengendali jarak jauh.
- Robot adalah alat elektronik yang menggabungkan sistem elektronik dengan sistem mekanik.
- Sirine adalah salah satu alat elektronik yang dapat menimbulkan bunyi.
- Sumber daya adalah sumber arus listrik yang digunakan untuk mengaktifkan rangkaian elektronika.
- Solder adalah alat yang menghasilkan panas untuk mencairkan tenol/timah patri.
- Tenol adalah timah patri.
- Pcb adalah papan yang digunakan untuk meletakkan dan merangkai komponen.
- Rangkaian adalah gabuangan dari beberapa komponen elektronika.
- Spiker adalah komponen elektronika yang mempunyai kegunaan untuk merubah getaran listrik menjadi getaran suara.
- Spoel adalah gulungan kawat yang terlilit dalam suatu inti.
- Transistor adalah komponen elektronika yang berfunsi sebagai penguat.
- Amplifier adalah suatu peralatan atau rangkaian elektronik yang dapat menguatkan getaran suara.
- Adaptor adalah suatu peralatan elektronika yang berperan untuk merubah arus listrik AC menjadi DC
- Indikator adalah suatu tanda yang biasanya diwakili oleh sebuah lampu LED.
- Multimeter adalah alat yang berfungsi untuk mengukur berbagai macam komponen elektronika.
- Saklar adalah komponen yang berfungsi untuk memutus dan menyambung sumber daya ke rangkaian Elektronika.
- DC adalah arus listrik searah.
- AC adalah arus listrik bolak-balik.
- Timer adalah pewaktu dalam rangkaian elektronika
- LDR adalah suatu jenis resistor yang nilai hambatannya akan berubah-ubah oleh cahaya.
Itulah Istilah_istilah dalam elektronika, mungkin tidak semua mimin Elektronikaku dapat menulisnya. Semoga dengan artikel ini menambah ilmu untuk sobat Elektronikaku dimana saja.